Rabu 06 Mar 2024 11:04 WIB

Harry Kane Cetak Brace, Munchen Melaju ke Perempat Final Liga Champion

Bayern Munchen mengalahkan Lazio dengan skor 3-0.

Red: Edwin Dwi Putranto

Pemain Bayern Munchen Harry Kane melepaskan tendangan ke gawang Lazio pada pertandingan sepak bola leg kedua babak 16 besar Liga Champions di stadion Allianz Arena, Munich, Jerman, Rabu (6/3/2024) WIB. Bayern menang dengan skor 3-0 sekaligus melaju ke babak perempat final Liga Champion. Gol Munchen dicetak Harry Kane di menit ke-38 dan 66, serta Thomas Muller di menit 47. (FOTO : AP Photo/Matthias Schrader)

REPUBLIKA.CO.ID, MUNICH -- Bayern Munchen menjamu Lazio pada pertandingan sepak bola leg kedua babak 16 besar Liga Champions di stadion Allianz Arena, Munich, Jerman, Rabu (6/3/2024).

Bayern menang dengan skor 3-0 sekaligus melaju ke babak perempat final Liga Champion. Gol Munchen dicetak Harry Kane di menit ke-38 dan 66, serta Thomas Muller di menit 47.

sumber : AP Photo
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement